Jumat, 25 Mei 2018

Hasil Quick Count Pilkada Donggala Sulteng 2018

Hasil Quick Count Hitung Cepat Pilkada Kabupaten Donggala Provinsi Sulteng 2018Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Donggala resmi menetapkan tiga pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Donggala, yaitu: Kasman Lassa – Moh. Yasin (Sakaya), Anita B. Noerdin – Abdul Rahman (Ar Rahman), Vera E. Laruni – Taufik M. Burhan (Vegata) untuk mengikuti pemilihan kepala daerah/wakil kepala daerah Donggala 2018.

Hasil Quick Count Hitung Cepat Pilkada Kabupaten Donggala Provinsi Sulteng 2018

1 Drg Anita Bugiswati Nurdin M.Kes - Abdurrahman ST, diusung Partai PDI Perjuangan dan Hanura
2 Drs Kasman Lassa SH - Moh Yasin S Sos didukung partai Gerindra, Nasdem, PKS, PPP dan PAN.
3 Vera Elena Laruni SE - Taufik M Burhan S.pd MSi, didukung partai Golkar, Demokrat dan PKB.
4 Idham Pagaluma,SH-Mohammad Yasin Lataka, SE., MM dari calon independen - perseorangan

#Update : Hasil Quick Count Hitung Cepat Pilkada Kabupaten Donggala Provinsi Sulteng 2018 :

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 2, Kasman Lassa-Moh. Yasin (SAKAYA) masih diunggulkan memenangi Pilkada yang diikuti empat pasangan calon. Berdasarkan analisa data tim redaksi yang dikompilasi dengan hasil pengamatan lapangan, diprediksi Kasman Lassa bakal mengulang kembali kesuksesan yang diraihnya pada Pilkada Donggala 2013 lalu. Kemenangan tahun ini diraih dan diperjuangkan Kasman Lassa bersama Moh Yasin, salah satu kader muda terbaik Partai Gerindra saat ini. Moh Yasin adalah mantan Ketua DPRD Donggala periode 2014-2019 yang harus mengundurkan diri karena menjadi kontestan Pilkada.

Berdasarkan analisa data yang terverifikasi di lapangan yang dilakukan tim redaksi sepekan terakhir, Kasman-Yasin yang diusung koalisi Partai Gerindra, Nasdem, PPP, PKS, PAN, dan PBB ini, sangat diunggulkan di wilayah barat Kabupaten Donggala. Klaim ini didukung oleh realitas bahwa Kasman Lassa memiliki basis pemilih tradisional di wilayah ini. Mereka dipastikan menang di 9 kecamatan dari 16 kecamatan di Kabupaten Donggala. Pasangan Kasman-Yasin yang santer dengan julukan SAKAYA bakal mengusai perolehan suara di empat dari lima kecamatan di wilayah barat tersebut.